FOOD: Omurice Sunny Side Up

Aku jadi tau Omurice gara-gara nonton dramanya Yuchun (ini bukan ya namanya? Pokoknya salah satu Personel yang JYJ). Menu di Sunny Side Up ya isinya berbagai macam Omurice. Aku coba iniiii (yang kupilih setelah pemikiran panjang, hehe)..

Continue reading FOOD: Omurice Sunny Side Up

REVIEW: Bulan Terbelah di Langit Amerika 2

Inget film Bulan Terbelah di Langit Amerika yang tayang tahun lalu? Tanggal 8 Desember ini tayang kelanjutan dari filmnya. Kali ini Hanum mendapatkan tugas yang sangat menantang dari Gertrude di mana Hanum harus mengulik apakah benar Muslim merupakan penemu Amerika? Continue reading REVIEW: Bulan Terbelah di Langit Amerika 2

EVENT: Belanja Seru, Praktis, dan Hemat untuk Lebaran di Hijabenka

Bulan Ramadhan tahun ini merupakan bulan Ramadhan penuh tantangan untukku. Sakit dari sebelum puasa, harus bedrest sekitar 2 minggu, dan mobil yang masih betah di Bengkel. Sedih banget deh, karena walau udah sumpek di rumah tetep aja susah ke mana-mana, untuk beli kebutuhan pokok aja susah apalagi untuk ke luar rumah untuk shopping-shopping bin jalan-jalan. 

Continue reading EVENT: Belanja Seru, Praktis, dan Hemat untuk Lebaran di Hijabenka

REVIEW: Melanox Premium Advanced Formula Whitening Cream

Sempat nyobain Melanox Premium Kit dan puas dengan Melanox Advanced Formula Whitening Serum-nya saya lalu beli serum yang ukuran asli dan cream-nya juga. Harganya lumayan mahal untuk ukuran produk lokal, serum seharga 150 ribu untuk 15 ml dan creamnya juga dengan harga yang hampir sama dan isinya 14 g. Gemes banget pakai serumnya karena ukurannya besar tapi isinya sedikit dan cepet banget habisnya, belum sampai sebulan sudah habis. Lalu bagaimana dengan creamnya? Baca ulasan berikut yaa..

Continue reading REVIEW: Melanox Premium Advanced Formula Whitening Cream

REVIEW: 3 Micellar Water Murah Meriah Hore

Namanya micellar water, cairan ajaib yang oke banget untuk membersihkan wajah. Ringan seperti air namun efektif. Cairan ini berasal dari Prancis yang konon para wanita di sana tidak percaya dengan keadaan air di negaranya sehingga lebih memilih menggunakan micellar water untuk membersihkan wajah. Sampai sekarang saya takjub dengan micellar water karena seperti yang kita tahu, makeup kebanyakan mengandung minyak dan baru bisa dengan mudah dibersihkan dengan minyak, tapi gak ada rasa minyak-minyak sedikit pun yang terasa saat pakai micellar water.

Continue reading REVIEW: 3 Micellar Water Murah Meriah Hore

REVIEW: Finding Dory

Pada tahun 2003, Finding Nemo tayang di Layar Lebar dan merebut perhatian para penonton, mendapat banyak pujian, masuk Box Office, dan menghasilkan 936,7 juta dolar USD. Filmnya lucu, karakternya lucu, dan menurutku juga punya nilai-nilai yang baik, khususnya dalam hal parenting.

Walaupun film ini menceritakan tentang Marlin (Clown fish, ayahnya Nemo) yang sedang mencari Nemo, yang membuat film ini menarik dan penuh dengan keseruan adalah Dory (Regal Blue Tang Fish) yang mempunyai short-term memory lost. Akhirnya di 2016 ini muncullah sequel dari Finding Nemo, Finding Dory, yang spesial menceritakan tentang Dory. Senang!

Continue reading REVIEW: Finding Dory

Demi Udara Segar, Pergi ke Pantai

[Post udah ditulis dua hari lalu (Minggu), tapi karena yang punya blog abis itu tepar, hehehe, baru lanjut hari ini]

Sudah hampir dua minggu ini aku kan batuk-batuk terus yang penyebabnya adalah alergi, tapi entah alergi apa. Tahun 2010 aku pernah juga mengalami seperti ini, batuk reda jika makan obat dokter, efek obat hilang ya batuk lagi. Karena itu aku hampir gak jadi ikut jalan-jalan ke Ternate untuk Baksos. Untungnya sih tetep berangkat, karena di Ternate dan Tidore batukku hilang, tanpa harus minum obat! Terinspirasi oleh kasus di 2010 itu, akhirnya tadi pagi jalan-jalan ke Pantai Ancol. 😀

Continue reading Demi Udara Segar, Pergi ke Pantai