BEAUTY: Innisfree Jeju Volcanic Color Clay Mask [Cica]

innisfree-jeju-clay-mask-cica.jpg

Biasanya kalau datang ke counter skincare dan makeup Korea yang di Indonesia aku menahan diri untuk beli sesuatu karena harga di counter dan online shop bisa jauh banget. Untungnya (atau malangnya?) harga Innisfree di counter gak beda jauh dengan harga online, keracunan deh beli Innisfree Jeju Volcanic Color Clay Mask [Cica] dan pelembap yang varian green tea.
Continue reading BEAUTY: Innisfree Jeju Volcanic Color Clay Mask [Cica]

BEAUTY: Skin Food Rice Mask Wash Off

Beras putih merupakan bahan yang terkenal efek mencerahkannya, jaman dulu kalau mencuci beras air bilasannya suka disimpen untuk dibasuh ke muka. Melakukan itu di jaman sekarang, duh males banget deh, banyak hal yang praktis termasuk masker Skin Food Rice Mask Wash Off.
Continue reading BEAUTY: Skin Food Rice Mask Wash Off

BEAUTY: Holika Holika White Wine Therapy Sleeping Mask

20180107201733_IMG_0305-01.jpeg

Aku bingung gimana nulisin judulnya, haha, nama produknya panjang dan membingungkan sih. Jadi brand produk ini adalah Holika Holika, line-nya adalah Wine Therapy Sleeping Mask, variannya White Wine Whitening Care yang artinya ini adalah produk sleeping mask dari Holika Holika yang kandungannya adalah white wine yang berfungsi whitening. Ya begitulah. Continue reading BEAUTY: Holika Holika White Wine Therapy Sleeping Mask