TRIP: Pasar Terapung

Saya suka iri sama orang yang jalan-jalan keliling Indonesia.. Indonesia itu KEREN kalau kita menjelajahinya terus juga lebih gak repot ngurusin paspor, visa, bahasa, dan sebagainya. Lalu saya berpikir, daripada iri lebih baik syukuri dan optimalkan apa yang telah kita punya. Kalau kita bisa menikmati dan menghargai hal yang kecil, pasti akan lebih bisa menikmati dan menghargai apabila dikaruniai hal yang besar kan? Ya toh? 🙂 Continue reading TRIP: Pasar Terapung