Smartphone adalah hal yang paling mendistraksi dalam keseharian kita!
Mati gaya dikit atau malas melakukan pekerjaan yang produktif (procrastinate) dan kita membuka media sosial di ponsel, 20-30 menit akan hilang tanpa terasa. Padahal dengan rentang waktu tersebut bisa saja kita melakukan pekerjaan yang kita tunda sebelumnya.
Ya kaaan?
Continue reading My Minimal Phone Setup